Patroli Malam Dua Personel Polsek Tegalwaru Sasar Monitoring Pertokoan dan Ruko di Wilayah Pasar Loji

    Patroli Malam Dua Personel Polsek Tegalwaru Sasar Monitoring Pertokoan dan Ruko di Wilayah Pasar Loji

    Karawang, - Berlangsung di salah satu Ruko di wilayah Pasar Loji Desa Cinta laksana Kecamatan Tegalwaru.

    Personel Polsek Tegalwaru melaksanakan patroli malam dan memastikan salah satu pertokoan yang ada di wilayah tersebut aman. 

    "Benar, tadi malam personel kami melaksanakan patroli malam dan sambang warga dan edukasi mereka waspada, " Ujar Kapolres Karawang, AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Selasa (24/9) Pagi tadi.

    Kapolsek pun menerangkan jika patroli malam itu pun memonitor juga aktivitas lainnya. 

    "Baik objek penting dan sarana milik pemerintah dan masyarakat kami lakukan pengawasan, " Terang Kapolsek. 

    Sampai dengan pelaksanaan patroli malam oleh personel Polsek Tegalwaru itu berlangsung. 

    Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.

    Polres Karawang _ AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Presisi Sambang Dialogis Dengan...

    Artikel Berikutnya

    Aktip berpatroli Siang Hari Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Aipda Denny Ahmad Basuni Sosialisasikan Terus Bahaya TPPO Kepada Warga
    Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang.  
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibuaya Bakti Sosial membersihkan Masjid Nurul-Huda
    Maraknya Judi Online, Bhabinkamtibmas Desa Telarsari Himbau Warga Awasi Anak Remaja

    Ikuti Kami